Jumat , September 20 2024
Home / Daerah / Pengurus PASI Jambi Segera Tingkatkan Prestasi Bagi Atlet

Pengurus PASI Jambi Segera Tingkatkan Prestasi Bagi Atlet

Foto Inro, Penasehat PASI Pengprov Jambi.

Jambi —Pertandingan olahraga atletik ini akhirnya berakhir untuk semua nomor dan didapatkan bahwa kontingen dari Kabupaten Muaro Jambi berhasil menjadi Juara Umum.

Hal ini disampaikan langsung oleh Penasehat PASI Pengprov Jambi, Muhammad Ali, pertandingan olahraga atletik sudah diselesaikan dan mendapatkan Kabupaten Muaro Jambi berhasil menjadi juara umum.

“dari hasil ini Pengprov PASI Jambi, menginginkan kedepannya ada raihan prestasi lebih banyak lagi, selama ini PASI Provinsi Jambi minim akan prestasi, “ujarnya.

Untuk itu bagi pengurus yang baru terpilih segera membenahi akan kepengurusan agar semua atlet bisa meningkatkan prestasi baik bersifat ke daerahan, Nasional maupun tingkat internasional.

Selama kepengurusan tidak berbuat akan meningkatkan akan prestasi bagi atlet, sehingga para atlet hanya berjalan ditempat saja dan minim raihan prestasi.

Kedepannya bagi pengurus baru segera membenahi agar para atlet atletik bisa capaian prestasi, serta bagi atlet yang berhasil mendapatkan medali emas cabang atletik segera diberikan pembinaan. (Inro).

Spread the love

About jambiekspose

Check Also

MBZ Kukuhkan Tim Pemenangan dan Srikandi di 4 Kecamatan

  JAMBIEKSPOSE.COM | MUARO JAMBI — Diiringi kompangan, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Muaro …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Lewat ke baris perkakas