Jambiekspose.com (Jambi)- Dalam rangka membangun kesehatan serta kebugaran jasmani, Prajurit dan PNS di lingkungan Makorem 042/Gapu melaksanakan Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) ’88 di Lapangan Tenis Indoor Makorem 042/Gapu, Jambi, Selasa (31/1/2023) usai Apel Pagi. Kegiatan Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) ’88 yang dilaksanakan oleh prajurit dan PNS Makorem 042/Gapu dan Denpal …
Read More »Pelanggaran Terjadi Lagi, Unit Kendaraan langsung diamankan Satlantas Polresta Jambi
Jambiekspose.com (Jambi)- Satuan Lantas (Satlantas) Polresta Jambi melakukan tindakan tegas terhadap angkutan truk batu bara yang masih membandel dan tidak mengikuti peraturan. Kapolresta Jambi Eko Wahyudi, S.I.K.,M.H., Melalui Kasat Lantas Polresta Jambi Kompol Aulia Rahmad, S.I.K.,M.H., Mengatakan Pelanggaran yang dilakukan terkait jam Operasional yang telah ditentukan, langsung saat ini yang …
Read More »Optimis NasDem Borong Kursi di Tanjab Barat, Riano Akan Datangkan Artis Ibu Kota
Jambiekspose.com (Jambi)- Pemilu 2024 sudah semakin dekat, DPW NasDem Provinsi Jambi gelar Rapat Konsolidasi Bappilu untuk mendengar keluhan dari setiap DPD Kabupaten atau Kota di Provinsi Jambi. “Untuk saksi yang sudah di data bagi yang belum cukup agar dilengkapi, kemudian kami juga ingin mendengar keluhan dari Kabupaten atau Kota” kata …
Read More »Tim Opsnal Satnarkoba Polresta Jambi Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja
Jambiekspose.com (Jambi)- Sigap kembali Tim Opsnal Satnarkoba Polresta Jambi berhasil amankan 1 (satu) orang laki-laki dalam tindak pidana narkotika jenis ganja, Jumat (27/1/2023). Tim Opsnal Satnarkoba Polresta Jambi mengamankan seorang pelaku EF (25)Tahun. Di Jalan Abdul Muiz RT. 15 Jerambah Bolong Kelurahan Lingkar Selatan Kecamatan Paal Merah Kota Jambi. Pelaku …
Read More »Diduga Akan Edarkan Ganja, Tiga Pelaku dan 10 Paket Barang Bukti Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi
Jambiekspose.com (Jambi)- Komitmen Kepolisian Resort Kota (Polresta) Jambi dalam memberantas peredaran gelap narkoba di wilayah hukum Polresta Jambi terus dilakukan. Yang mana komitmen tersebut ditunjukkan dengan dilakukan penegakan hukum terhadap para pelaku penyalahgunaan narkoba yang beraksi di Kota Jambi. Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi melalui Kasat Narkoba Polresta Jambi …
Read More »Miliki Narkotika Jenis Shabu, Seorang Karyawan Swasta Ditangkap Satresnarkoba Polresta Jambi
Jambiekspose.com (Jambi)- Satuan Reserse Narkoba Polresta Jambi kembali mengamankan satu pelaku tindak pidana penyalahgunaan narkoba, Jum’at (27/1/2023). Pelaku diamankan di RT. 22 Kelurahan Kenali Asam Atas Kecamatan Kota Baru, kota jambi. Pelaku yaitu RY (29) seorang karyawan swasta dan warga kota jambi. Dari pelaku RY tersebut diamankan barang bukti 4 …
Read More »Dikeluhkan Jadi Tempat Praktik Asusila, Warga Minta OYO BnB Motel Segera Ditutup
Jambiekspose.com (Kota Jambi)- Keberadaan OYO BnB Motel yang berlokasi di Jalan HOS Cokroaminoto RT. 34 Kelurahan Payo Lebar Kecamatan Jelutung, dikeluhkan warga sekitar sering terjadi keributan dan indikasi Prostitusi serta berkumpulnya anak-anak remaja yang sangat menganggu kenyamanan masyarakat dan merusak akhlak para pemuda-pemudi di lingkungan warga Simpang Kawat. Tempat …
Read More »3 Perampok Modus Pecah Kaca Ditangkap, Salah Satunya Rampok Lintas Negara
Jambiekspose.com (Jambi)- Tiga perampok uang ratusan juta rupiah dengan modus memecahkan kaca mobil berhasil diringkus Tim Resmob Ditreskrimum Polda Jambi dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Muaro Jambi. Para pelaku terpaksa dilakukan tindakan dan dilumpuhkan karena melawan saat hendak diringkus petugas. Ketiga pelaku berasal dari Sumatera selatan, Ketiga tersangka tersebut bernama …
Read More »Walikota Tinjau Langsung Kondisi Truk Angkutan Batu Bara Di Mako Damkar
Jambiekspose.com (Kota Jambi)- Walikota Jambi Dr. H. Syarif Fasha, S.E., M.E. meninjau langsung salah satu barang bukti truk angkutan batu bara di Mako Damkar yang masih nekad masuk kota jambi yang terperosok pagi dinihari tadi di simpang kawat tepat di depan Masjid Nurul Ikhsan, traffic light Simpang Kawat, Jalan M. …
Read More »Truk Bermuatan Batu Bara Terperosok di traffic light Simpang Kawat
Jambiekspose.com (Kota Jambi)- Terperosoknya truk batu bara bermuatan, dengan No polisi BG 8014 KN pada kamis dini hari kurang lebih jam 02:00 WIB, tanggal 26 Januari 2023 di simpang kawat tepat di depan Masjid Nurul Ikhsan, traffic light Simpang Kawat, Jalan M. Yamin kelurahan Payolebar kota jambi. Padahal, baru …
Read More »