Jambiekspose.com (KUALA TUNGKAL)- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemenkumham ke 78,Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) dan Kantor Imigrasi (Kanim) Tungkal menggelar kegiatan bhakti sosial dan donor darah, Rabu (2/8/23). Bhakti Sosial dan kesehatan tersebut bekerja sama dengan Unit Transfusi Darah (UTD) RSUD KH Arif Kuala Tungkal yang dipimpin langsung oleh Kalapas …
Read More »Gelar Sholat Idul Adha, Suka Cita Ratusan Warga Binaan Lapas Kuala Tungkal
Jambiekspose.com (Kuala Tungkal)- Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kuala Tungkal menggelar sholat Hari Raya Idul 1444 H bertempat di Mesjid At Taubah Lapas Kuala Tungkal, Kamis (29/6/23). Tidak hanya para pegawai Lapas, Sholat Idul Adha turut diikuti para Warga Binaan Lapas yang beragama Islam. Terlihat suka cita menyambut Hari Raya Idul Adha …
Read More »Langkah Progresif Perangi Narkoba, Lapas Kuala Tungkal Gelar Tes Urine Pegawai Dalam Rangka Peringatan HANI Tahun 2023
Jambiekspose.com (Kuala Tungkal)– Guna mencegah adanya peredaran gelap Handphone, Pungutan Liar dan Narkoba atau HALINAR, Lapas Kuala Tungkal menggelar tes urine kepada seluruh pegawai tanpa terkecuali, dalam hal ini kegiatan disaksikan langsung oleh Kalapas I Gusti Lanang ACP. (Rabu 28/06/2023). Pada kegiatan ini, tes urine dilakukan terhadap 67 pegawai, yakni …
Read More »Ketua Komisi II Minta Pemkab Prioritaskan Pembenahan Layanan Kesehatan Di Tanjab Barat
KUALATUNGKAL – Anggota Komisi II DPRD Kabupaten Tanjungjabung Barat mengelar rapat komisi membahas sejumlah sektor yang dibidang nya terutama mengenai layanan kesehatan di Kabupaten Tanjab Barat khususnya Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD). Seusai melaksanakan rapat tersebut Ketua Komisi II Syufrayogi Syaiful beserta sejumlah anggota langsung melakukan peninjauan di RSUD Daud …
Read More »Kapolres pimpin pembaretan Tradisi penyambutan Bintara baru 23 personil
Jambiekspose.com | Muara Sabak – Kepala Kepolisian Resor Tanjung Jabung Timur Laksanakan Tradisi Penyambutan Bintara Remaja di halaman Mako Polres Tanjab Timur Selasa 9 Agustus 2022. Sebagaimana arahan Bapak Kapolres Tanjab Timur saat memimpin Rapat Koordinasi bersama para PJU dan PA Staf Polres Tanjab Timur tentang pelaksanaan tradisi penyambutan Bintara …
Read More »Batalkan perjanjian sepihak dan di duga terima Gratifikasi kades pematang Tembesu, akan di laporkan dan meminta Polisi selidiki ini
Jambiekspose.com ( Tanjabbar ) – Sejumlah Tokoh Pemuda dan Tokoh masyarakat dan beberapa anggota BPD Desa Pematang tembesu, kec Tungkal Ulu Tanjung Jabung Barat Jambi mengadakan rapat tentang pembatalan sepihak yang dilakukan oleh oknum Kades Desa pematang tembesu ( M.Nur ). Adapun inti pada rapat semalam (14/05/22) tersebut adalah tentang …
Read More »Warga desa Pematang Tembesu Ancam tutup jalan yang di pakai PT INTEGRA, ada apa ?
Jambiekspose.com ( Tanjabbar ) – Warga Desa pematang Tembesu ,Tungkal ulu Tanjabbar Ancam akan tutup jalan desa yang di lalui jalan masuk dan keluar kendaraan PT INTEGRA dan SHM, atau tepat nya di sebidang tanah milik DARMAWAN bila PT INTEGRA tidak juga melakukan kewajibannya yang tertuang dalam Surat Kesepakatan Bersama …
Read More »Kapolda Jambi Tinjau Pos Pelayanan (Pos Yan) Perbatasan Jambi-Riau di Suban, Tanjab Barat
Jambiekspose.com ( Jambi ) – Kapolda Jambi, Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo meninjau Pos Pelayanan (Pos Yan) Perbatasan Jambi-Riau di Suban, Tanjab Barat, Jambi, Minggu (8/5/2022). Setiba di Pos Yan, Kapolda Jambi yang didampingi Dirpolairud Polda Jambi, Akbp Michael M disambut Kapolres Tanjab Barat dan personel yang terlibat pengamanan Operasi …
Read More »Pimpin Sertijab Dandim 0419/Tanjab, Danrem 042 Gapu Berharap Pejabat Baru Bisa Mengembangkan Gagasan Kostruktif, Kreatif dan Inovatif
Jambiekspose.com ( Tanjab Barat ) – Sebagaimana diketahui bersama bahwa, Serah Terima Jabatan di lingkungan Angkatan Darat merupakan bagian integral dari dinamika internal Angkatan Darat untuk kepentingan pembinaan personel maupun penyegaran organisasi. Pergantian jabatan dipandang sebagai perwujudan untuk meningkatkan kinerja setiap personel yang mengawaki organisasi dengan harapan tugas, fungsi dan …
Read More »Kapolda Jambi Kunjungi dan Hadiri pembukaan MTQ ke 50 Provinsi Jambi
Jambiekspose.com ( Tanjab barat ) – Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo, SIk mengunjungi Kabupaten Tanjab Barat dalam rangka menghadiri MTQ ke 50 Provinsi Jambi Tahun 2021 dan langsung menghadiri jamuan makan malam dari Bupati dan Wakil Bupati Tanjab Barat di Rumah Dinas Jabatan Bupati, Sabtu (02/10/21) malam. Sesampainya …
Read More »